Training Manajemen Media dan Publikasi Pemerintah
1. Latar Belakang
Di era keterbukaan informasi, media dan publikasi menjadi sarana strategis bagi instansi pemerintah untuk menyampaikan program, kebijakan, dan capaian kinerja kepada masyarakat. Pengelolaan media yang baik akan membentuk citra positif serta meningkatkan kepercayaan publik. Oleh karena itu, aparatur pemerintah perlu memiliki kemampuan dalam mengelola media massa, media internal, serta kanal digital secara profesional dan efektif.
2. Tujuan Training Manajemen Media dan Publikasi Pemerintah
-
Meningkatkan kemampuan mengelola media dan publikasi instansi
-
Menyusun strategi publikasi terstruktur dan berdampak
-
Meningkatkan kapasitas komunikasi instansi melalui berbagai platform
-
Membangun sinergi antara humas, media, dan masyarakat
3. Sasaran Peserta
-
Petugas Humas
-
Pengelola Media dan Publikasi
-
PPID dan Pejabat Komunikasi Pemerintah
-
ASN yang menangani komunikasi publik dan informasi kelembagaan
4. Materi Pelatihan
-
Konsep Dasar Manajemen Media Pemerintah
-
Strategi Publikasi Informasi Program/Kegiatan
-
Teknik Penulisan untuk Publikasi Media Massa
-
Pengelolaan Media Sosial Resmi Instansi
-
Kolaborasi Media Online dan Offline
-
Studi Kasus dan Simulasi Kampanye Publik
Training Manajemen Media dan Publikasi Pemerintah
5. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Pelatihan dilaksanakan selama 2–3 hari kerja di tempat yang disepakati bersama.
6. Metode Pelatihan
-
Ceramah interaktif
-
Diskusi kelompok
-
Simulasi dan praktik media
-
Studi kasus publikasi kelembagaan
7. Narasumber
-
Praktisi Media dan Komunikasi Pemerintah
-
Pakar Publikasi dan Branding Lembaga
-
Akademisi Ilmu Komunikasi Publik
Cek Juga Materi Bimtek Lainnya Disini
Dengan Ini Kami Pusat Studi Konsultasi Nasional Mengundangan Bapak/Ibu Untuk Hadir dalam Bimbingan Teknis Dengan Tema ‘‘Training Manajemen Media dan Publikasi Pemerintah”
Untuk Informasi Lebih Lanjut Hubungi Kontak di Bawah :
-
- ☎ (021) 345 4426
- 📱0812-6660-0643
- ✉ info@pusatstudi.com

